KEPADA SELURUH SANTRI MAUPUN ALUMNI PONDOK PESANTREN AL-MUNAWWARAH PEKANBARU-RIAU YANG KISAH-KISAH MENARIKNYA SELAMA DI PESANTREN/KEGIATAN-KEGIATAN LAIN DI LUAR PESANTREN (BAGI ALUMNI) YANG INGIN DITERBITKAN DI BLOG INI, HARAP MENGHUBUNGI ADMIN DIARY SANTRI (MAKMUR : 0852 6536 9405)

Senin, 22 Maret 2010

GALERI PONDOK

Pondok-ku tercinta, aku tak kan pernah melupakanmu, di detik2 terakhirku ini, aku merasa sangat sedih untuk meninggalkanmu.


Masjid Al-Munawwarah Tempo Doeloe

Masjid Al-Munawwarah yang Sekarang

Kawasan Belakang PP. Al-Munawwarah Tempo Doeloe

Kawasan Belakang PP. Al-Munawwarah yang Sekarang


Belum selesai boss.....
Tu Bi Kontiniud dulu yaw....
ntar kalo ada waktu disambung lagi...
masih banyak perubahan pondok pesantren kita dari sejak berdiri tahun 1986 sampe sekarang...
Baca Selengkapnya...

Senin, 15 Maret 2010

Tips Menghadapi UN

Persiapan untuk menghadapi ujian adalah hal yang paling penting untuk menentukan kesiapan dalam mengerjakan semua soal yang ada.

Berikut ini ada 10 tips untuk membantu teman-teman yang masih duduk di bangku sekolah dalam mengerjakan ujian:

1. Datanglah dengan persiapan yang matang dan lebih awal.
Bawalah semua alat tulis yang kamu butuhkan, seperti pensil, pulpen, kalkulator, kamus, jam (tangan), penghapus, tip ex, penggaris, dan lain-lainnya. Perlengkapan ini akan membantumu untuk tetap konsentrasi selama mengerjakan ujian.


Baca Selengkapnya...